Remote-Shift – Penggemar film noir tentunya sudah tidak asing lagi dengan film menarik dan unik bergenre Noir. Jenis film ini terbilang sangat identic dengan tema gelap dan misterius yang penuh dengan kegelapan dan kekerasan di dalamnya. Adapun film ini juga sangat dikenal dengan kisah detektif di dalamnya yang juga merupakan jenis film femme fetales. Yang dimna sebagai seorang karakter Wanita yang memiliki pesona dan seksualitas tinggi dalam menjerat serta memanipulasi pria.

Dengan balutan sinema hitam-putih memang sudah menjadi ciri khas dari film yang sudah dimulai sejak tahun 1940an ini hingga kemudian dengan perkembanganya. Maka film ini pun mengusung teknologi lebih canggih dengan adanya efek yang memukau serta visual yang berwarna.

Para penggemar Film Noir tentu tidak akan ketinggalan dengan berbagai kisah pada film menarik klasik noir dan juga neo-Noir yang bikin siapapun pasti ikut terbawa suasana. Jenis film ini pun bisa mengajak penonton untuk rasakan berbagai kisah kelam dan misterius. Dengan mengusung adanya berbagai cerita kekerasan, pembantaian, pengkhianatan dan lainnya. Mari kita simak berikut ini akan pengertian dan juga contoh daripada jenis film bergenre Noir supaya kamu bisa lebih mengenal dekat akan jenis film yang menarik ini.

Mengenal Gambaran Apa Itu Film Noir?

Berbicara tentang dunia perfilman memang ada banyak jenis film dengan genre yang berbeda dan Adapun yang memang tidak asing adalah dengan genre Noir. Sebagai suatu film yang muncul di Amerika Serikat pada era 1940an hingga 1950an. Istilah dari noir ini sendiri diambil dari Bahasa Prancis yang memiliki arti black atau gelap. Maka dari arti ini dapat dikatakan bahwa semua film dengan genre Noir ini adalah yang bertema gelap atau kisah penuh dengan kelam dan kegelapan serta hal-hal berbau mistis.

Gaya visual dari jenis Film Noir ini pun terbilang sangat khas dengan identic pada pencahayaan. Yang minim serta mengusung sinematografi yang memiliki kontras tinggi dan juga berbayang. Adapun visualnya menggunakan framing dan juga camera movement yang lebih dramatis serhingga menampilkan suatu gaya. Yang Nampak kelam dan juga menawarkan atmosfer dengan perasaan yang tidak nyaman membuat penonton merasa lebih tegang, cemas, takut dan juga suram.

Perkembangan Genre Film Noir Menjadi Neo-Noir

Setelah munculnya jenis film yang dikatakan bergenre Noir pada tahun 1940an sehingga kemudian subgenre ini pun mengalami perkembangan. Yang menjadi neo-Noir dan secara garis besar bahwa Neo-Noir ini pun adalah jenis genre Noir pada era modern. Adapun istilah ini lahir pada tahun 1970an yang mana jenis dari film ini memiliki pendekatan teknologi terhadap suatu film dengan genre noir. Maka film Noir yang sudah alami pendekatan teknologi atau sudah menerapkan unsur teknologi maka disebut sebagai jenis Neo-Noir.

Adapun untuk mengenal dari jenis genre ini maka perlu diketahui bahwa flm yang bisa disebut sebagai genre Noir ini. Sehingga suatu film yang memang didukung dengan adanya elemen investigator anti-heroik dan adanya Femme Fatale serta berbagai kasus criminal. Yang memang tentunya sangat unik dengan adanya berbagai keseruan tema menarik. Yang bisa bikin kamu penasaran dengan sensasi nonton yang lebih menarik. Supaya lebih mudah mengenal genre ini pun maka kategorinya adalah sebagai film kasus criminal yang pembawaan karakter nya sinis. Yang punya dialog yang lebih cepat dan sulit dicerna dalam waktu singkat, serta plot yang lebih kompleks. Yang berhubungan dengan rokok dan alcohol dan tentunya terdapat hukum yang harus ditegakkan.

Berikut Ini Daftar 6 Film Noir Domestic Terbaik Yang Penuh Dengan Misteri

Jika kamu adalah salah seorang penggemar dari film misteri maka wajib tahu akan beberapa film berikut ini yang direkomendasikan sebagai film terbaik dengan genre Film Noir. Yaitu terbaik sepanjang masa sebagai film paling kental dengan misterinya dan juga berbau domestic yang bikin kamu penasaran untuk segera menonton. Film domestic noir ini pun adalah suatu film yang didasari dengan kekacauan dengan karakter yang kasar, paranoid dan agresif. Adapun film tersebut diantaranya adalah:

GONE GIRL – 2014

Film seru dan wajib kamu tonton ini adalah adaptasi dari novel karya Gillian Flynn memiliki aspek domestic yang di dalamnya adalah tentang kekerasan rumah tangga dengan pelecehan seksual, sinisme dan juga terror. Sutradaranya adalah Daavid Fincher yang menggarap film dengan kisah Nick Dunne yang mencari istrinya menghilang di hari perayaan pernikahan kelima.

LEAVE HER TO HEAVEN – 1945

Film Noir klasik ini mengisahkan tentang kisah cinta Richard dan Ellen yang toksik dengan penuh lika liku. Film ini disutradarai Fox Studios yang menceritakan tentang serang penulis berbakat yaitu Richard dan jatuh cinta dengan sosialita muda hingga menikah dan sosok istrinya menjadi lebih obsesif dan posesif yang mengancam keutuhan rumah tangganya.

A SIMPLE FAVOR – 2018

Diadaptasi dari novel karangan Darcey Bell bahwa dengan genre Noir dan komedi ini membuat film ini cukup berbeda terutama lebih segar dengan visual yang lebih elegan. Film ini mengisahkan pertemanan antara Emely dan Stephanie yang kemudian tiba-tiba Emely menghilang secara misterius.

KISS ME DEADLY – 1955

Dengan sangat khas memiliki visual hitam putih disadur dari novel karya Mickey Spillane tayang di bioskop tahun 1955 sebagai salah satu Film Noir terbaik. Kisahnya adalah tentang pertemuan tak terduga antara detektif Mike Hammer dan Wanita yang sedang panik di tengah jalan.

Dead Ringer – 1964

Keseruan daripada jenis film yang menarik ini merupakan suatu naskah yang ditulis Albert Beich dan Oscar Millard. Yang sudah diproduksi oleh Warner Bros tahun 1963 dan menjadi film terakhir yang ditangani sutradara sinematografer Ernest Haller sebelum wafatnya di tahun 1970. Adapun film ini mengisahkan tentang Edith Phillips yang menyadari bahwa saudari kembarnya Margaret telah menipunya. Yang kemudian menikahi pria impiannya dan juga hidup dnegan bergelimang harta. Edith tidak terima dan ia membunuh Margaret dan menjalani hidup mewah. Yang dinginkannya tapi kemudian hidupnya bermasalah setelah muncul detektif Jim Hobbson yang datang menyelidiki hasus menghilangnya Edith.

THE GIRL ON THE TRAIN – 2016

Film ini rilis tahun 2016 sebbagai suatu film menarik yang diadaptasi dari novel best-seller yaitu karya Paula Hawkins. Film yang menarik ini mengisahkan tentang seorang Rachel Watson yang menghabiskan dirinya dengan menaiki kereta ke New York dengan hanya melihat rumah. Yang sempat ditinggalinya dulu Bersama mantan suaminya Tom yang masih tinggal disana Bersama istri barunya dan bayi mereka. Suatu hari Rachel terbangun dalam keadaan mabuk berat dengan luka-luka dan kotoran di tubuhnya.

Baca Juga : 5 Film Comedy Kocak Banget yang Wajib Ditonton